Mahkamah Konstitusi (MK) menolak gugatan Sudiro-Rauf dalam sengketa Pilkada Konawe Utara 2024 karena tidak memenuhi syarat formil.
Selasa, 4 Februari 2025
Pemda Konawe Utara terus berinovasi meningkatkan kualitas pelayanan publik dengan meluncurkan layanan pengaduan berbasis digital, Lapor Konasara.
Selasa, 4 Februari 2025
Upaya memperkuat sinergi antara TNI dan Polri di Bumi Oheo, Bhayangkari Cabang Konawe Utara bersama Persit Kartika Candra Kirana Konawe Utara Sultra.
Minggu, 2 Februari 2025
Wisata kuliner, Pirla Intan di Desa Ulu Sawa, Kecamatan Sawa, Kabupaten Konawe Utara (Konut), Sulawesi Tenggara (Sultra) suguhkan pemandangan indah.
Sabtu, 1 Februari 2025
Rekonstruksi kasus tawuran yang terjadi di Desa Panggulawu, Kecamatan Sawa, Kabupaten Konawe Utara Sulawesi Tenggara (Sultra), Sabtu (1/2/2025).
Sabtu, 1 Februari 2025
Kepolisian Resor Konawe Utara (Polres Konut) menggelar upacara serah terima jabatan (sertijab) Pejabat Utama dan Kapolsek Lasolo, Kamis (30/1/2025).
Kamis, 30 Januari 2025
Sejumlah pedagang di Pantai Taipa, Kecamatan Lembo, Kabupaten Konawe Utara mengeluhkan kurangnya pendapatan saat libur panjang.
Selasa, 28 Januari 2025
Kunjungan wisatawan di Pantai Taipa dan Air Panas Wawolesea Kabupaten Konawe Utara, Provinsi Sulawesi Tenggara mencapai 353 orang, Selasa (28/1/2025).
Selasa, 28 Januari 2025
Sebanyak 24 polisi diterjunkan untuk mengamankan tempat wisata di Kabupaten Konawe Utara, Provinsi Sulawesi Tenggara saat long weekend.
Senin, 27 Januari 2025
Inilah dua hikmah Isra Mikraj disampaikan Kepala Kantor Urusan Agama (KUA) Kecamatan Sawa, Gede Wudane.
Senin, 27 Januari 2025
Sebanyak 160 mahasiswa Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas Halu Oleo (UHO) mengikuti kegiatan Pengalaman Belajar Lapangan (PBL).
Jumat, 24 Januari 2025
Kelompok pemuda di Desa Panggulawu, Kecamatan Sawa, Kabupaten Konawe Utara (Konut) yang terlibat tawuran berhasil ditangkap polisi.
Kamis, 23 Januari 2025
Lahan seluas 79 hektare di Kabupaten Konawe Utara (Konut), Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) sudah ditanami jagung.
Selasa, 21 Januari 2025
Jumlah kasus kekerasan perempuan dan anak di Kabupaten Konawe Utara, Provinsi Sulawesi Tenggara mengalami peningkatan sepanjang tahun 2024.
Senin, 20 Januari 2025
cara bikin keripik pisang dan keripik singkong ala penjual yang ada di perbatasan Sulawesi Tenggara (Sultra) dan Sulawesi Tengah (Sulteng).
Sabtu, 18 Januari 2025
Penampakan wisata permandian Wacubotoli di Konawe Utara, Sulawesi Tenggara (Sultra) yang menyajikan keindahan alam masih sangat alami.
Sabtu, 18 Januari 2025
Perpustakaan Daerah Kabupaten Konawe Utara (Konut) terus meningkatkan pelayanan untuk memudahkan masyarakat dalam mengakses buku-buku yang tersedia.
Jumat, 17 Januari 2025
Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Konawe Utara (Konut) mencatat jumlah pernikahan pada tahun 2024 turun dibandingkan tahun sebelumnya.
Jumat, 17 Januari 2025
Jumlah penduduk di Kabupaten Konawe Utara, Provinsi Sulawesi Tenggara mengalami peningkatan pada tahun 2024 sebanyak 1.573 jiwa.
Kamis, 16 Januari 2025
Sebanyak dua siswa SMA di Kecamatan Lasolo, Kabupaten Konawe Utara (Konut), Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) terlibat perkelahian.
Kamis, 16 Januari 2025