Berita Konawe Utara 2025

Serangan Hama Masih Mengancam Petani Konawe Utara, Abuhaera: Tingkatkan Deteksi Dini dan Penanganan

Sebanyak 60 penyuluh pertanian Konawe Utara, Sulawesi Tenggara, mengikuti Sosialisasi Deteksi Dini dan Pengendalian Hama Tanaman Pangan Musim Kemarau.

Penulis: Content Writer | Editor: Sitti Nurmalasari
Istimewa
SOSIALISASI PENYULUH PERTANIAN - Wakil Bupati Konawe Utara (Wabup Konut), Abuhaera, membuka secara resmi Sosialisasi Deteksi Dini dan Pengendalian Hama Tanaman Pangan Musim Kemarau, disalah satu hotel di Jalan Ir H Alala, Kelurahan Watu-watu, Kecamatan Kendari Barat, Kota Kendari, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra), Rabu (19/11/2025). Sebanyak 60 penyuluh pertanian di Konawe Utara, Sulawesi Tenggara, mengikuti Sosialisasi Deteksi Dini dan Pengendalian Hama Tanaman Pangan Musim Kemarau. (Istimewa) 

Wakil Bupati Konawe Utara mengapresiasi para penyuluh dan petani yang tetap siaga rutin mengamati, sehingga data serangan dapat diperoleh secara akurat dan tepat waktu.

Dengan adanya sosialisasi ini, Wabup Abuhaera mengharapkan kemampuan penyuluh di Konawe Utara dalam mendeteksi dan menangani hama dapat semakin meningkat.

"Sehingga produksi tanaman pangan di Konawe Utara tetap terjaga, terutama menghadapi musim kemarau yang rawan terjadi ledakan hama," tutupnya. (*)

(TribunnewsSultra.com/Content Writer)

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Komentar

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved