TOPIK
Berita Wakatobi
-
Maskapai Wings Air resmi menghentikan penerbangan ke Bandara Matahora, Kabupaten Wakatobi, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra), Senin (26/5/2025).
-
85 jamaah haji asal Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) akan diberangkatkan ke Tanah Suci, pada Senin (26/5/2025).
-
Seorang pemuda ditangkap polisi karena kedapatan membawa senjata tajam jenis pedang di Kabupaten Wakatobi Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra).
-
Tim Pengawasan Orang Asing (TIMPORA) Kabupaten Wakatobi, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) menggelar rapat koordinasi, Senin (19/5/2025).
-
Kepolisian Resor atau Polres Wakatobi kembali melaksanakan patroli Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD), Senin (19/5/2025).
-
Tim SAR Gabungan evakuasi 11 pemancing di perairan Pulau Kaledupa, Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra), pada Senin (19/05/2025).
-
Murid taman kanak-kanak atau TK Kemala Bhayangkara 29 Cabang Wakatobi Sulawesi Tenggara (Sultra) mendapat 75 paket makan bergizi gratis.
-
Ratusan warga dari berbagai kalangan memadati kawasan Marina Togo Mowondu, Wakatobi, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) untuk berolahraga.
-
Momen ketegangan terjadi di Perairan Pulau Kaledupa, Kabupaten Wakatobi, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra), Kamis (15/5/2025) malam.
-
Lembaga Komanangi atau Komunitas Nelayan Wangi-Wangi di Wakatobi Sulawesi Tenggara (Sultra) menggelar pembukaan Parimpari pada Selasa (13/5/2025).
-
BMKG mengeluarkan peringatan potensi gelombang tinggi di Sulawesi Tenggara, khususnya di Kabupaten Wakatobi, tanggal 13 hingga 15 Mei 2025.
-
Warga Desa Sombu Kecamatan Wangi-Wangi, Kabupaten Wakatobi, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) berharap ada patroli rutin sekali sepekan.
-
Warga Desa Koroe Onowa, Kecamatan Wangi-Wangi, Kabupaten Wakatobi, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) sepakat membentuk Koperasi Desa Merah Putih.
-
Masyarakat dan pengelola penginapan di Wakatobi Provinsi Sulawesi Tenggara diminta untuk melaporkan keberadaan warga negara asing mencurigakan
-
Masyarakat digegerkan penemuan buaya di Perairan Liya, Kecamatan Wangi-Wangi Selatan, Kabupaten Wakatobi Provinsi Sulawesi Tenggara, Senin (5/5/2025).
-
Inilah momen siswa dan siswi SMA Negeri 4 Wangi-Wangi, Kabupaten Wakatobi, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) kenakan pakaian adat saat pelulusan
-
Pasar Sentral Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) lengang, berkurangnya jumlah pengunjung membuat pedangan memilih tutup kios, Minggu (4/5/2025).
-
Pemda Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra), menggelar upacara peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas), Jumat (2/5/2024).
-
Inilah tempat nongkrong sederhana tapi menarik hadir tepat di depan Pelabuhan Rakyat Wanci, Kabupaten Wakatobi, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra).
-
145 generus Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) Kabupaten Wakatobi, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra), pada Minggu (27/4/2025).
-
Para guru wanita di SMA Negeri 2 Wangi-Wangi, Wakatobi, Sulawesi Tenggara, tampil anggun mengenakan kebaya dalam rangka memperingati Hari Kartini
-
Mahasiswa Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) Wakatobi Sulawesi Tenggara (Sultra) mengikuti kegiatan kolaboratif bersama BUMN UMKM pada Kamis (17/4/2025
-
Pemerintah Kabupaten Wakatobi melalui Dinas Pendidikan dan Kebudayaan resmi membuka pendaftaran Beasiswa Merdeka Belajar Tahun Anggaran 2025.
-
Sebanyak 148 siswa SMA Negeri 2 Wangi-Wangi ikuti ujian sekolah hari ketiga yang berlangsung dengan tertib dan lancar, Senin (14/4/2025).
-
Serah terima jabatan Kapolres Wakatobi AKBP Dodik Tatok Subiantoro kepada AKBP I Gusti Putu Adi Wirawan berlangsung di halaman Mapolres Wakatobi
-
Mengenal tradisi Kansoda'a, pingitan khas Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra). Tradisi menandai peralihan gadis remaja menjadi perempuan dewasa.
-
Suasana Puskesmas Liya, Kecamatan Wangi-Wangi, Kabupaten Wakatobi, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra), tampak ramai pagi ini pada Kamis (10/4/2025).
-
Akibat pohon mangga tumbang dan menutup total jalan utama yang menghubungkan Desa Pajam dan Desa Tampara, Kecamatan Kaledupa Selatan, Kabupaten Wakato
-
SMA Negeri 2 Wangi-Wangi, Kabupaten Wakatobi, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) kembali aktif setelah libur panjang Idulfitri
-
Di tengah hamparan lautan biru Wakatobi Sulawesi Tenggara, tersembunyi sebuah surga tropis masih alami yaitu Pulau Matahora.
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved