Berita Sulawesi Tenggara

3 Krisis Lingkungan Global, FHIL UHO Kendari Bahas Mitigasi Perubahan Iklim di Sulawesi Tenggara

Dekan Fakultas Kehutanan dan Ilmu Lingkungan Universitas Halu Oleo Kendari, Dr Lies menjabarkan perubahan iklim terlihat dari berubahnya pola hujan

(TribunnewsSultra.com/Apriliana Suriyanti)
DEKAN FHIL UHO - Dekan Fakultas Kehutanan dan Ilmu Lingkungan (FHIL) Universitas Halu Oleo (UHO) Kendari, Dr Lies Indriyani saat diwawancarai dalam kegiatan Seminar Nasional Jurusan Ilmu Lingkungan, di Kendari, Sulawesi Tenggara (Sultra), Senin (3/11/2025). Bertemakan Mitigasi dan Adaptasi Perubahan Iklim dalam Mewujudkan Ketahanan Pangan, Air, dan Energi Berkelanjutan. (TribunnewsSultra.com/Apriliana Suriyanti) 

Menurutnya, tata kelola pertambangan yang bijaksana bukan sekadar menjalankan aktivitas penambangan.

Namun juga harus disertai dengan upaya reklamasi dan pengelolaan lingkungan pascatambang.

"Tata kelola pertambangan yang bijaksana bukan hanya sekedar melakukan penambangan tanpa tindakan reklamasi," jelasnya.

Sementara itu, masyarakat juga dapat berperan menjaga kelestarian lingkungan melalui langkah-langkah sederhana.

Yakni mengelola sampah secara mandiri dan bertanggung jawab.

Dalam seminar nasional tersebut, turut hadir perwakilan Dirjen Minyak dan Gas ESDM, Wakil Gubernur Sultra Hugua, Profesor IPB, dosen dan mahasiswa FHIL UHO Kendari. (*)

(TribunnewsSultra.com/Apriliana Suriyanti)

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved