Kualifikasi Piala Dunia 2026
Tumbangkan Timnas Indonesia dan Lolos Piala Dunia 2026, Per Orang Pemain Arab Saudi Terima Rp21 M
Pemerintah Saudi Arabia mengumumkan pemberian bonus sebesar 5 juta riyal kepada pemain yang membantu tim lolos Piala Dunia 2026 mendatang.
Penulis: Muhammad Israjab | Editor: Muhammad Israjab
Facebook/Everything Soccer
Green Falcons julukan Timnas Arab Saudi memastikan 1 tempat di putaran final Piala Dunia 2026, setelah lolos dari round 4. Bermain imbang dengan Timnas Irak dan sukses mengalahkan Timnas Indonesia.
Komposisi tim mencakup pemain senior, seperti Salem Al-Dawsari serta talenta muda dari akademi Al-Hilal.
Sebagai bagian dari persiapan jangka panjang, Arab Saudi akan menjadi tuan rumah beberapa pertandingan Piala Dunia 2030.
Turut mendorong investasi besar-besaran dalam pengembangan akademi sepak bola usia muda.
Adapun Piala Dunia 2026 akan berlangsung 11 Juni hingga 19 Juli, format baru melibatkan 48 tim untuk pertama kalinya.
Stadion Azteca di Meksiko menjadi lokasi pertandingan pembuka, sementara laga final dijadwalkan berlangsung di MetLife Stadium, Amerika Serikat. (*)
Baca Juga
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/sultra/foto/bank/originals/Timnas-Arab-Saudi-memastikan-lolos-putaran-final-Piala-Dunia-2026.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.