Pria Tewas Bersimbah Darah di Kendari

Kesal Tak Dikabari Istri soal Bripka LAS Nginap di Rumah, Pengakuan Awal Pelaku Penikaman di Kendari

Pelaku sempat mengutarakan pengakuannya di depan aparat kepolisian ketika akan ditangkap di depan rumahnya di Kendari, Sulawesi Tenggara (Sultra). 

Dokumentasi Polresta Kendari
PEMBUNUHAN POLISI DI KENDARI - Kolase foto pelaku pembunuhan inisial J, merupakan PNS TNI di salah satu institusi ditangkap polisi di rumahnya di Jalan Budi Utomo, Kelurahan Mataiwoi, Kecamatan Wua-Wua, Kendari Sulawesi Tenggara (Sultra), Sabtu (15/11/2025) dini hari (foto kiri). J ditangkap masih berseragam usai membunuh anggota polisi Bripka Laode Abdul Salman (36) hingga tergeletak bersimbah darah di rumah pelaku, Sabtu dini hari pukul 01.30 WITA (foto kanan atas). Seragam yang dipakai pelaku masih berlumuran darah jadi barang bukti (foto kanan bawah). 

Pelaku pun keluar dengan seragam dinasnya dan mengenakan kaos kaki. 

Sampai akhirnya ia diajak berkompromi terlebih dahulu. 

Sementara bernegosiasi dan menceritakan peristiwa yang terjadi di dalam rumahnya. 

Perlahan polisi pun masuk ke rumah yang menjadi saksi bisu tewasnya Bripka LAS

Jasad LAS terbaring tak berdaya dengan lumuran darah yang sudah merembes ke lantai rumah.

Insiden penikaman ini, membuat gempar masyarakat Kota Kendari

Sosok Korban

Korban adalah Bripka Laode Abdul Salman (LAS) seorang polisi yang tewas di tikam paman di Kota Kendari

Ia datang ke Bumi Anoa dalam rangka mendampingi atlet. 

Karena dirinya pun seorang atlet. 

Nasib nahas dialami Salman, saat berada di rumah keluarganya. 

Ia tewas ditikam pamannya, J (43). Kondisi Bripka Laode pun mengenaskan. 

Ia tergeletak bersimbah darah di ruang tengah.

Bripka Laode pun dinyatakan meninggal dalam insiden yang terjadi pada Sabtu (15/11/2025) dini hari.

Lantas seperti apa sosok polisi yang menjadi korban ini? 

Bripka Laode Abdul Salman SH dikenal sebagai polisi berprestasi. 

Halaman 3/4
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved