Lowongan Kerja Kendari
Lowongan BPVP Kendari Sultra Bakal Gelar Pelatihan Gratis Buka 10 Posisi, Syarat dan Cara Daftar
Pihak Balai Pelatihan Vokasi dan Produktivitas atau BPVP Kendari gelar pelatihan gratis tahap satu, ada 10 posisi dibutuhkan.
Penulis: Muhammad Israjab | Editor: Muhammad Israjab
TRIBUNNEWSSULTRA.COM, KENDARI - Balai Pelatihan Vokasi dan Produktivitas atau BPVP Kendari gelar pelatihan gratis tahap satu.
BPVP Kendari saat ini membuka kesempatan untuk masyarakat Kota Kendari mengikuti pelatihan secara gratis.
Namun untuk bisa mengikuti pelatihan ini, sejumlah syarat harus dipenuhi calon pelamar, ada 10 posisi dibutuhkan.
Baca juga: Lowongan Kerja Kendari di McDonalds Posisi Crew, Simak Kualifikasi dan Cara Daftar
Berikut Daftar Pelatihan Gratis yang Dibuka:
1. Tata Kecantikan Rambut
2. Tata Kecantikan Kulit
3. Asisten Pembuat Pakaian Pelayanan Pelanggan
4. Juru Ukur
5. Computer Operator Assisten
6. Pengoperasian Instalasi
7. Kontrol Industri Berbasis PLC
Baca juga: Lowongan Kerja Kendari Toko Jam Tangan Area Lippo Plaza Buka Rekrutmen Staff, Syarat dan Cara Daftar
8. Plate Welder SMAW 3G
9. Sepeda Motor Injeksi
10. Teknisi Telepon Seluler (Hardware and Software)
CARA MENDAFTAR
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/sultra/foto/bank/originals/BPVP-Kendari-gelar-pelatihan-gratis-tahap-satu-ada-10-posisi-yang-saat-ini-dibuka.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.