TOPIK
Wisata Sulawesi Tenggara
-
Destinasi wisata Pantai Panggulawu Konawe Utara menawarkan keindahan alam bagi para wisatawan.
-
Kondisi Puncak Mowewe di Kabupaten Kolaka Timur Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) kini mulai terbengkalai.
-
Di tepi Sungai Poni-poniki, Kolaka Timur, ada destinasi wisata baru yang memadukan keindahan alam dan nuansa tradisional.
-
Simak berikut deretan wisata air terjun di Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra).
-
Berikut ini biaya masuk ke wisata Pantai Mutiara di Kabupaten Buton Tengah Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra).
-
Namanya Pantai Mutiara. Pasir putihnya menjadi primadona. Warnanya berkilau saat dihadapkan dengan sinar matahari yang terik.
-
Dinas Pariwisata Sulawesi Tenggara (Sultra) menggelar kegiatan Family Trip Buton Tengah dengan melibatkan jurnalis, dan konten kreator.
-
Permainan ini merupakan warisan leluhur yang hingga saat ini masih terus dijaga oleh masyarakat di Kabupaten Muna, khususnya di Desa Liangkabori
-
Sejumlah anak-anak di Desa Liangkabori, Kecamatan Lohia, Kabupaten Muna menunjukkan aksi terampilnya saat menampilkan kesenian tradisional.
-
Kabupaten Buton Tengah adalah salah satu wilayah kepulauan di Sulawesi Tenggara memiliki berbagai tempat wisata dengan daya tarik yang tak main-main.
-
Kabupaten Konawe Utara (Konut), Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) dianugerahi keindahan alam menakjubkan yang mampu memanjakan mata.
-
Intip suasana Permandian Air Terjun Moramo, Kabupaten Konawe Selatan, Provinsi Sulawesi Tenggara pasca Hari Raya Idhuladha 2024 Masehi atau 1445 H.
-
Inilah tiga rekomendasi spot foto di Kawasan Inner Ring Road atau Jalan Lingkar Dalam Kota Kendari, Sulawesi Tenggara (Sultra).
-
Kemenparekraf bersama Anggota Komisi X DPR RI menggelar bimbingan teknis (bimtek) strategi pemasaran pariwisata melalui media digital.
-
Inilah destinasi wajib dikunjungi saat di Kabupaten Kolaka Utara (Kolut), Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra).
-
Camping Ground Kendari, Provinsi Sulawesi Tenggara dapat dijadikan pilihan tempat wisata untuk mengisi hari libur akhir pekan.
-
Dinas Pariwisata Sulawesi Tenggara (Dispar Sultra) menggelar Pekan Produk Unggulan Tahun 2024 di Kawasan Eks MTQ Kendari.
-
Menikmati indahnya senja di Pantai Wambuliga, Kelurahan Sombu, Kecamatan Wangi-Wangi Selatan, Kabupaten Wakatobi, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra).
-
Mengintip suasana akhir pekan di Pantai Toronipa yang terletak di Kelurahan Toronipa, Kecamatan Soropia, Kabupaten Konawe, Sulawesi Tenggara.
-
Danau Napabale merupakan destinasi wisata air laut yang terletak di Kecamatan Lohia, Kabupaten Muna, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra).
-
Libur Lebaran 2024 menjadi waktu tepat menjajal destinasi wisata yang ada di Kabupaten Muna, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra).
-
Permandian Wakante di Kabupaten Muna Barat, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) terpantau sepi pengunjung libur Lebaran 2024, Minggu (14/4/2024).
-
Suasana Gelora Beach Torobulu di Kabupaten Konawe Selatan, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra).
-
Inilah rekomendasi tempat wisata di Kabupaten Muna, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) untuk dikunjungi saat libur Lebaran 2024.
-
Intip suasana Galu Resto, salah satu destinasi wisata kuliner kekinian yang berada di Kabupaten Konawe, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra).
-
Wisata Puncak Indah Kayangan tutup sementara di Kabupaten Kolaka, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra).
-
Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra), khususnya Kota Kendari memiliki infrastruktur penunjang pariwisata yang sangat baik.
-
Anggota Komisi X DPR RI, Tina Nur Alam kampanyekan Gerakan Sadar Wisata untuk meningkatkan perekonomian di Sulawesi Tenggara (Sultra).
-
Gerbang Kawasan Pariwisata Toronipa menjadi spot favorit baru warga Kota Kendari, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) saat ngabuburit Ramadan 2024.
-
Dinas Pariwisata (Dispar) Provinsi Sulawesi Tenggara meluncurkan Kalender Event Pariwisata Sultra 2024 di Lippo Plaza Kendari, Jumat (8/3/2024) malam.