Salat Ied Bisa Dilakukan Sendiri, Simak Tata Cara dan Niatnya Lengkap dengan Doa
Apakah salat ied pada Hari Raya Idul Fitri bisa dilakukan sendirian? Tentunya pengerjaan salat ied ini bisa dilakukan sendiri jika mendesak.
Penulis: Desi Triana Aswan | Editor: Desi Triana Aswan
Artinya: "Maka dirikanlah shalat karena Tuhanmu; dan berkorbanlah."
Salat ied bisa dilakukan berjamaah atau sendiri.
Seperti dilansir dari laman bimasislam.kemenag.go.id:
Berjamaah
Ushalli sunnata li'idil fithri rak'ataini ma'muman/imaman lillahi ta'ala.
Artinya: "Aku berniat shalat sunnah Idul Fitri dua rakaat (menjadi makmum/imam) karena Allah ta’ala.”
Sendiri
Ushalli sunnata li'idil fithri rak'ataini lillahi ta'ala.
Artinya: "Aku berniat shalat sunah Idul Fitri dua rakaat karena Allah ta’ala."
Tata Cara Sholat Idul Fitri
Baca juga: Tiket Pesawat Kelas Ekonomi Rute Jakarta-Kendari Tembus Rp2,5 Juta Jelang Lebaran Idul Fitri 2025
1. Jika berjamaah, jumlah jemaah yang salat minimal 4 orang, satu orang imam dan 3 orang makmum.
Menurut Imam Ala’ al-Din al-Samarqandy, salat Idul Fitri boleh dilaksanakan minimal 2 orang.
2. Kaifiat salat Idul Fitri sebagai berikut:
a. Memulai dengan niat salat Idul Fitri, yang jika dilafalkan berbunyi:
Berjamaah
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/sultra/foto/bank/originals/salat-ied-pada-Hari-Raya-Idul-Fitri-bisa-dilakukan-sendirian.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.