Kalla Toyota
Kalla Toyota Launching All New Yaris Cross, Hybrid EV Pertama Segmen Medium SUV di Kendari Sultra
Kalla Toyota baru saja melakukan peluncuran All New Yaris Cross di Kota Kendari, Sulawesi Tenggara (Sultra).
Teknologi canggih Toyota Safety Sense (TSS) hadir dengan fitur Cruise Control (ACC), Pre-collision Warning & Pre-collision Braking (PCWPCB), Automatic High Beam (AHB), Lane Departure Warning (LDP), Lane Departure Prevention (LDP), Lane Keeping Control (LKC), Pedal Misoperation Control (PMC), dan Front Departure Alert (FDA).
Terkoneksinya mobil lewat T Intouch menjamin pelanggan All New Yaris Cross dapat selalu terhubung kepada layanan kepemilikan berbasis digital lewat aplikasi mTOYOTA dengan layanan Safety & Convenience dan Peace of Mind yang terdiri atas E-Care (Maintenance), Inquiry & Support Center, Trip Driving Update, dan Road Assistance.
All New Yaris Cross merupakan puncak dari continuous improvement yang bertujuan untuk menghadirkan ever-better cars yang secara spesifik dikembangkan untuk memenuhi kebutuhan mobilitas keluarga millenial Indonesia yang aktif dan berjiwa adventure.
"Membawa definisi baru atas sebuah kendaraan perkotaan, Urban SUV ini memberikan performa berkendara yang fun to drive, menjalankan visi global Toyota dalam mencapai netralitas karbon, andal untuk berbagai aktivitas pelanggan, serta ditingkatkan dengan value for money tinggi sebagai parameter penting yang diharapkan oleh pelanggan di Indonesia,” kata Marketing Director PT Toyota-Astra Motor (TAM), Fumitaka Kawashima.
Baca juga: Kalla Toyota Raih The Best Delight Outlet di Regional Delight Program Toyota Astra Motor
Untuk mengetahui informasi lebih lengkap seputar Kalla Toyota, pelanggan dapat berkunjung ke website Kalla Toyota di kallatoyota.co.id atau sosial media Kalla Toyota di Instagram @KallaToyotaID, Twitter @KallaToyotaID dan Facebook KallaToyota.me.
Dapat pula menghubungi hotline Kalla Care di nomor 04113000103 atau live chat via WhatsApp di nomor 08114414030. (*)
Harga All New Agya 2023 di Kota Kendari Sulawesi Tenggara, Dilaunching Kalla Toyota Hari Ini |
![]() |
---|
Kalla Toyota Siapkan Bengkel Siaga Libur Tahun Baru, Layani Ganti Aki hingga Penghilang Bau Kabin |
![]() |
---|
Kalla Toyota Gelar Gebyar Servis Akhir Tahun, Paket Hemat Ganti Aki, Kampas Rem hingga Ban |
![]() |
---|
Kalla Toyota Carnaval Sukses Digelar, Catat Penjualan Kendaraan Tumbuh 25 Persen |
![]() |
---|
Kalla Toyota Berangkatkan Jemaah Umrah Pemenang Grand Prize Wisata Religi ke Tanah Suci |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.