Anak Gubernur Jabar Hilang

‘Eril dan Kecintaannya pada Air yang Mengantarkannya Pulang’ Kata-kata Pilu Ibu Emmeril Kahn

“Eril dan kecintaannya pada air yang mengantarkannya pulang,” pilu ibu Emmeril Kahn, Atalia Praratya, pada Rabu (8/6/2022).

Penulis: Risno Mawandili | Editor: Aqsa
kolase foto (handover)
Jenazah Emmeril Kahn atau Eril ditemukan di Bendungan Engehalde, Bern, Swiss, pada Rabu (8/6/2022) pukul 06.50 waktu setempat. 

Ia memperkirakan jenazah Eril akan sampai pada Sabtu atau Minggu.

“Pada dasarnya kami akan melakukan secepat-cepatnya, sejauh yang memungkinkan, tergantung situasi dan sumber daya yang mendukung."

"Harapan kami, sampai di Indonesia setidak-tidaknya Sabtu atau hari Ahad,” ujarnya.

Dubes RI untuk Swiss Muliaman Hadad dalam jumpa pers juga memastikan jenazah yang ditemukan kepolisian setempat adalah Eril.

“Pada Kamis, 9 juni 2022 siang waktu Swiss, pihak kepolisian menyampaikan konfirmasi tes DNA, jasad adalah ananda Eril,” katanya.(*)

(TribunnewsSultra.com/Risno Mawandili)

Halaman 3 dari 3
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved