Berita Ekonomi
Eiger Gelar EigerVaganza Periode Mei 2022, Dapatkan Undian iPhone 13, Samsung hingga PlayStation 5
Eiger menggelar EigerVaganza dalam rangka memasuki usia ke 33 tahun, dengan memberikan kejutan menarik buat Eigerian.
Penulis: Muh Ridwan Kadir | Editor: Sitti Nurmalasari
TRIBUNNEWSSULTRA.COM, KENDARI - Eiger menggelar EigerVaganza dalam rangka memasuki usia ke 33 tahun, dengan memberikan kejutan menarik buat Eigerian.
Dalam program tersebut total hadiah yang diberikan mencapai Rp2 miliar dengan hanya berbelanja di eigeradventure.com atau Eiger Adventure Store terpilih.
Untuk diketahui, pelanggan yang ingin menikmati hadiah dalam program ini hanya melakukan pembelian dengan minimal transaksi Rp100 ribu saja.
Dalam minimal transaksi tersebut pelanggan yang membeli produk Eiger berhak mendapatkan satu e-coupon undian (berlaku kelipatan) berlaku mulai 15 April hingga 31 Mei 2022 mendatang.
Nantinya bakal diundi dalam dua tahap pada tanggal 14 Mei dan 18 Juni 2022 mendatang.
Baca juga: Hypermart Kendari Gelar BBQ Fair Diskon Daging Segar, Indogrosir Promo Sabun Cuci Piring
Hadiah dalam undian yang bisa didapatkan yakni Toyota Corolla Cross Hybrid, Yamaha Fazzio Hybrid, Road Bike Polygon.
Kemudian, ada Playstation 5, iPhone 13 dan 13 Pro Max, Samsung S22 Ultra, hingga voucher belanja dan liburan senilai ratusan juta rupiah.
Bagi Anda yang tertarik mengikuti undian tersebut berikut ini mekanisme program undian EigerVaganza, yaitu:
1. Setiap pembelian dengan nilai transaksi netto minimal Rp100.000, Eigerian berhak mendapatkan satu e-coupon undian (berlaku kelipatan)
2. E-coupon bisa didapatkan jika Eigerian melakukan pendaftaran di link/portal yang disediakan di masing-masing toko Eiger yang berpartisipasi dalam program undian ini. Eigerian akan diminta untuk mengisi data:
Baca juga: Promo Auce Kongkow Kendari Tawarkan Pelanggan Makan Sepuasnya Mulai Rp79 Ribu, Syarat dan Ketentuan
- Nomor KTP
- Nama (sesuai KTP)
- Email aktif
- Nomor HP aktif
- Nomor Transaksi
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/sultra/foto/bank/originals/Eiger-Gelar-EigerVaganza-Periode-Mei-2022-Dapatkan-Undian-iPhone-13-Samsung-hingga-PlayStation-5.jpg)