TOPIK
Pencuri Ayam di Kolaka Meninggal
-
Kepolisian Resor Polres Kolaka mengungkap motif penganiayaan pria 23 tahun di Kolaka, Sulawesi Tenggara.
-
Berikut ini kronologi tewasnya pemuda 23 tahun dianiaya setelah kedapatan mencuri ayam di Kabupaten Kolaka, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra).
-
Seorang pencuri tewas usai digebuk pemilik ayam saat tertangkap di Kabupaten Kolaka, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra).