TOPIK
Kebakaran di Pelabuhan Kendari
-
Kepolisian Sektor Kesatuan Pelaksanaan Pengamanan Pelabuhan atau Polsek KP3 Kendari mengungkap penyebab dan sumber api di Pelabuhan Kendari, Sultra
-
Mesin Alkon terbakar saat pengisian bahan bakar salah satu kapal di Kota Kendari, sekira pukul 19.20 WITA, pada Kamis (27/3/2025).
-
Insiden kebakaran terjadi di Kawasan Pelabuhan Kapal Malam Kota Kendari, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra), Kamis (27/3/2025).