TOPIK
Jasad Bayi Ditemukan di Kendari
-
Seorang pelajar di Kota Kendari Sulawesi Tenggara (Sultra) tega membuang bayinya di toilet Rumah Sakit Santa Anna.
-
Nirwan menyampaikan dari tiga pelaku, pihaknya telah melakukan penahanan kepada dua orang, sedangkan satu pelaku seorang perempuan masih dirawat.
-
Kepolisian Resor Kota (Polresta) Kendari, Sulawesi Tenggara (Sultra) menangkap tiga pelaku pembuang bayi di Rumah Sakit (RS) Santa Anna.
-
Kepolisian Resor Kota (Polresta) Kendari menyelidiki pelaku pembuang jasad bayi di Rumah Sakit atau RS Santa Anna, Selasa (17/6/2025).
-
Jasad bayi ditemukan di toilet Rumah Sakit Santa Anna dievakuasi ke RS Bhayangkara Kendari Sulawesi Tenggara (Sultra).
-
Seorang petugas kebersihan menemukan jasad bayi disalah satu toilet Rumah Sakit atau RS Santa Anna, Kota Kendari, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra).