CPNS dan PPPK 2024
KABAR BAIK! Kuota CPNS dan PPPK 2024 Kabupaten Muna Segera Dibuka, BKPSDM Bocorkan Hal Ini
Bocoran update terbaru tentang informasi rekrutmen CPNS dan PPPK 2024 di Kabupaten Muna, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra).
Penulis: Muhammad Israjab | Editor: Muhammad Israjab
TRIBUNNEWSSULTRA.COM - Inilah update terbaru tentang informasi rekrutmen CPNS dan PPPK 2024 di Kabupaten Muna, Sulawesi Tenggara (Sultra).
Saat ini banyak yang menanti-natikan kapan dibuka seleksi CPNS dan PPPK 2024.
Terdapat info terbaru seleksi penerimaan CPNS dan PPPK di Kabupaten Muna. Berikut ulasannya.
Untuk diketahui KemenPAN-RB bakal membuka rekrutmen CPNS dan PPPK dengan tiga tahap.
Baca juga: UPDATE Seleksi CPNS dan PPPK 2024 Kota Kendari, Cek Instansi dan Kuota, Jadwal Rekrutmen April?
Periode pertama pada minggu ke-3 bulan Maret 2024.
Yakni terkait pengumuman dan seleksi administrasi seleksi CPNS serta seleksi Kedinasan.
Lalu periode kedua bulan Juni 2024 mendatang. Berkaitan Pengumuman dan seleksi administrasi CPNS serta PPPK.
Kemudian Periode ketiga pada bulan Agustus 2024 mendatang.
Final pengumuman dan seleksi administrasi CPNS dan PPPK.
Beberapa daera di Sulawesi Tenggara sudah membocorkan kuota yang akan diterima.
Baca juga: BOCORAN Usulan Kuota CPNS dan PPPK Konawe Sulawesi Tenggara Ada 35 Instansi, Berikut Rinciannya!
Di Kota Kendari, kuota penerimaan 518 formasi ini terdiri dari formasi CPNS sebanyak 83 dan PPPK capai 435
Rincian PPPK 90 tenaga guru, 62 nakes dan 283 tenaga teknis.
Sedangkan, CPNS 43 tenaga kesehatan dan sebanyak 40 tenaga teknis.
Kota Baubau penerimaan Calon Aparatur Sipil Negara atau CASN 2024 tersebut sebanyak 200 kuota CPNS dan PPPK.
Lalu rekrutmen PPPK 2024 147 orang dengan rincian formasi teknis, kesehatan dan guru.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/sultra/foto/bank/originals/rekrutmen-CPNS-dan-PPPK-2024-di-Kabupaten-Muna.jpg)