Jadwal Kapal April 2025

Harga Tiket dan Jadwal Kapal Rute Penyeberangan Kolaka-Bajoe dan Sebaliknya 26 April 2025

Jadwal penyeberangan Kolaka, Sulawesi Tenggara (Sultra), tujuan Bajoe, Sulawesi Selatan (Sulsel), bulan April 2025.

Penulis: Muhammad Israjab | Editor: Muhammad Israjab
(Tribunnewssultra.com/Dewi Lestari)
ILUSTRASI - Update terbaru jadwal kapal rute penyeberangan Kolaka ke Bajoe dan sebaliknya, pada Sabtu (26/4/2025) besok. 

TRIBUNNEWSSULTRA.COM - Inilah update terbaru jadwal kapal rute penyeberangan Kolaka ke Bajoe dan sebaliknya.

Adapun jadwal penyeberangan Kolaka, Sulawesi Tenggara (Sultra), tujuan Bajoe, Sulawesi Selatan (Sulsel), bulan April 2025.

Yakni penyeberangan kapal, Sabtu (26/4/2025) besok, akan melayani 3 trip dari masing-masing pelabuhan.

Baca juga: Respons Ridwan Bae Soal Isu Bermain di Musda Golkar Sulawesi Tenggara, Biarkan Kader Berproses

Untuk harga tiket terbaru penyeberangan kapal di rute ini, memiliki beberapa kategori penumpang.

Ada kategori penumpang dewasa yakni harga Rp111.400 dan  penumpang bayi Rp 11.300.

Sementara kategori kendaraan, Golongan I Rp144.300, Golongan II Rp306.100 dan Golongan III Rp519.200

Jadwal keberangkatan Kapal Ferry dari Pelabuhan Kolaka:

- Jam 09.00 KMP. Masagena

- Jam 12.00 KMP. Permata

- Jam 15.00 KMP. Fais

Baca juga: Gubernur Andi Sumangerukka Buka HUT ke-61 Sulawesi Tenggara di Kolaka, Sebut Bakal Bangun Stadion

Jadwal keberangkatan Kapal Ferry dari Pelabuhan Bajoe:

- Jam 09.00 KMP. Kotabumi

- Jam 12.00 KMP. Mandala

- Jam 15.00 KMP. Mishima

Untuk diketahui, waktu pelayanan umum hanya 1 jam 15 menit dari jadwal kapal
Jika jadwal pukul 10.00 WITA, maka jadwal pelayanan kendaraan 08.30 WITA.

Untuk pembelian tiket ASDP tidak lagi melayani pembayaran tunai. Tetapi tersedia pembayaran non tunai. 
Menggunakan kartu elektronik, virtual account, dan dompet digital. Jika penumpang membawa uang cash, dibantu pembayaran melalui agen. (*)

Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved