MotoGP
Jadwal MotoGP Amerika 2023 Lengkap Berita Marquez, Bastianini, Bagnaia, Quartararo hingga Bezzecchi
Berikut jadwal MotoGP Amerika 2023, lengkap berita terbaru Marc Marquez, Enea Bastianini, Francesco Bagnaia, Fabio Quartararo, hingga Marco Bazzecchi.
Penulis: Risno Mawandili | Editor: Risno Mawandili
Fakta ini perlu menjadi pertimbangan bagi pembalap lainya.
Terlebih lagi, Bazzecchi tengah duduk di puncak klasemen sementara MotoGP 2023, dengan koleksi 50 poin.
Terehan itu selisih 9 poin dengan Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo) di urutan kedua, serta 13 poin dari Fabio Quartararo (Monster Energy Yamaha) di posisi 10.
Klasemen MotoGP 2023
1. Marco Bezzecchi (Mooney VR46 Racing Team - Ducati) - 50 poin
2. Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo Team) - 41
3. Johann Zarco (Prima Pramac Racing - Ducati) - 35
4. Alex Marquez (Gresini Racing - Ducati) - 33
5. Maverick Vinales (Aprilia) - 32
6. Jack Miller (Red Bull KTM Factory Racing) - 25
7. Jorge Martin (Prima Pramac Racing) - 22
8. Brad Binder (Red Bull KTM Factory Racing) - 22
9. Franco Morbidelli (Monster Energy Yamaha) - 21
10. Fabio Quartararo (Monster Energy Yamaha) - 18
11. Luka Marini (Mooney VR46 Racing Team - Ducati) - 15 poin
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.