Aplikasi
Cara Aktifkan Fitur Baru WhatsApp, Teknologi Terbaru Untuk Baca Pesan yang Sudah Dihapus
Simak cara mengaktifkan fitur baru WhatsApp, teknologi terbaru untuk membaca pesan yang sudah dihapus.
Penulis: Risno Mawandili | Editor: Risno Mawandili
Ketika pertama kali diluncurkan, Disappearing Messages hanya punya satu opsi yaitu selama 7 hari.
Akan tetapi, jangka waktu penghapusan chat secara otomatis telah bertambah selama 24 jam dan 90 hari.
Kemampuan lainnya adalah pada chat grup, Disappearing Messages bersifat opsional dan tak akan mengubah apapun yang sudah ada sebelumnya.
Saat fitur diaktifkan, akan terlihat pemberitahuan di ruang chat sehingga pengguna lain di dalamnya akan mengetahui bahwa fitur sedang diaktifkan.
Berikut langkah untuk menggunakan Disappearing Messages pada aplikasi WhatsApp:
Baca juga: Nada Dering di WhatsApp Bisa Berbeda Tiap Satu Nomor Kontak, Begini Cara Ubah Ringtone WhatsApp
1. Buka WhatsApp
2. Buka chat yang ingin diaktifkan fitur ini
3. Klik nama kontak atau grup dan pilih Disappearing Messages
4. Pilih opsi waktu untuk pesan menghilang setelah dikirim
***
(TribunnewsSultra.com/Risno Mawandili)